VISI
“BERIMAN, BERBUDAYA, UNGGUL DAN BERWAWASAN LINGKUNGAN”
INDIKATOR VISI :
“BERIMAN, BERBUDAYA, UNGGUL DAN BERWAWASAN LINGKUNGAN”
INDIKATOR VISI :
- Meningkatkan keimanan dan ketakwaan kepada Tuhan Yang Maha Esa, dan kepada seluruh warga sekolah.
- Membentuk generasi muda yang unggul dalam prestasi akademik.
- Menumbuhkan budaya belajar, kerja, displin, baca, sehat, bersih, dan peduli pada pelestarian lingkungan.
- Menumbuhkan rasa peduli yang tinggi terhadap peristiwa / gejala lingkungan dan social yang terjadi.
MISI
- Menumbuhkan budaya beribadah berdasarkan ajaran agama yang dianutnya sehingga menjadi sumber kearifan dalam berfikir, berkata dan bertindak.
- Melaksanakan pembinaan secara terus-menerus dalam bidang akademik, olahraga, seni budaya, dan ekstrakurikuler.
- Melakukan penyempurnaan dan pengembangan kurikulum untuk pemenuhan standar isi.
- Melaksanakan pembelajaran berbasis student-centered dan scientific yang menyenangkan serta bermutu untuk pemenuhan Standar Proses.
- Melaksanakan tugas pokok dan fungsi pada setiap unsur warga sekolah yang professional dan proporsional serta bermartabat untuk pemenuhan standar pendidik dan tenaga kependidikan.
- Melengkapi sarana dan prasarana yang mendukung terciptanya sekolah unggul dan berprestasi untuk pemenuhan standar sarana dan prasarana.
- Menerapkan manajemen mutu berbasis sekolah yang akuntabel, transparan, sustainable dengan melibatkan seluruh warga sekolah dan pihak yang terkait (stakeholder) untuk pemenuhan standar pengelolaan dan pembiayaan.
- Melaksanakan sistem penilaian yang valid, reliable, dan berbasis TIK untuk pemenuhan standar penilaian.
- Menumbuhkan budaya belajar, kerja, disiplin, baca, sehat, bersih, dan peduli pada pelestarian lingkungan.